Sabtu, 30 April 2011

CARA MEMBUAT BLOG ANDA TERKENAL

Kali ini saya nge-share beberapa cara yang bisa membantu blog anda semakin terkenal  
Mau tau?  Let's chek it out keminggris

  1. Daftarkan ke Mbah Google : Silahkan kunjungi situs http://www.google.com/addurl lalu masukkan alamat blog anda pada kolom yang sudah disediakan.
  2. Daftarkan ke Blog Directory : Blog directory adalah situs yang secara otomatis akan mengirim data-data dan postingan di blog anda ke berbagai search engine. Ex :  http://technoratii.comhttp://feeburner.com, dan  http://bloggerdigger.com
  3. Blogwalking : Jika berkunjung ke blog lain, anda boleh menambahkan komentar di setiap postingannya, cbox, maupun buku tamu yang ada. Jangan lupa cantumkan alamat blog anda ya, karena mereka pasti mengunjungi blog anda
  4. Tukar link : Jika anda punya beberapa kenalan di blog, boleh mengajaknya untuk bertukar link atau alamat blog (blogroll)
  5. Posting : Rajin-rajinlah memosting di blog anda karena akan membuat pengunjung blog anda mencari postingan baru di blog anda

Sekian postingan saya kali ini. Semoga bisa membantu anda semua. heheheee



Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Comment?